Asus Automobili Lamborghini VX7 Notebook Bercitra grand touring supercar Lamborghini

Asus Automobili Lamborghini VX7
Lamborghini yang kita kenal sebagai mobil sport kini nuansa super sport dan agresif ada di Notebook Asus seri Automobili Lamborghini VX7 walaupun Asus juga sudah meluncurkan seri Automobili Lamborghini VX6 yang sama bernuansa Lamborghini namun di seri VX7 ini lebih menggambarkan grand touring supercar Lamborghini.
NVIDIA® GeForce™ GTX 460M
Quadcore Intel® Core™ i7
 Automobili Lamborghini VX7 ini dimotori dengan processor Quadcore Intel® Core™ i7 generasi kedua dan VGA discrete NVIDIA® GeForce™ GTX 460M dengan memori video sebesar 3GB yang membuat Notebook ini menjadi yang pertama yang menggunakan VGA NVIDIA® GeForce™ GTX 460M ini. Tak hanya itu Notebook ini juga menggunakan hibrida HDD dan SSD hingga 1,25TB dengan kecepatan sampai 10.000 rpm dan dalam koneksi USB notebook ini menggunakan versi USB 3.0 yang memiliki koneksi super cepat ketimbang USB 2.0.
layar besar selebar 15,6” Full HD
 VX7 ini menggunakan layar besar selebar 15,6” dan dengan dipadu GTX 460M dapat membuat penggunanya merasakan nuansa bermain Game yang sangat mengagumkan.
Desaign : knalpot dan lampu belakang mobil Lamborghini
 Nuansa Lamborghini pada Notebook ini dapat kita rasakan dari tombol power yang menyerupai kunci kontak mobil, palm rest yang dilapisi bahan kulit, dan penggunaan bahan aluminium supaya membuat notebook ini tetap ringan tapi kokoh tak hanya itu vent pembuang panasnya dibuat menyerupai knalpot dan lampu belakang mobil Lamborghini.

Asus Automobili Lamborghini VX7 dijual dengan harga sekitar 25Jt dan tersedia dalam 3 warna yaitu Black , Metalic Orange dan Fiber Carbon.


Spesifikasi Teknis Lengkap Asus Automobili Lamborghini VX7 :
 

Processor Intel® Core™ i7-2630QM
Operating system Windows® 7 Ultimate/Professional/Home Premium/Home Basic (64-bit)
Chipset Mobile Intel® HM65 Express
Main memory DDR3 1333MHz, up to 16GB
Display 15.6” 16:9 full HD LED 1920 x 1080 pixels resolution
Graphics NVIDIA® GeForce™ GTX 460M with 3GB GDDR5 , DirectX 11
Hard drives Up to two 3.5” drives from the following: SATA 5400rpm: 500GB/640GB/750GB - SATA 7200rpm: 500GB/750GB - SATA 10,000rpm hybrid with embedded 32MB SSD: 500GB
Optical drive Super Multi, Blu-ray combo, Blu-ray writer
Camera 2 megapixel
Dimensions 402.36mm x 309.42mm x 57.91mm
Weight 3.82kg with 8-cell battery

Artikel Terkait

Asus Automobili Lamborghini VX7 Notebook Bercitra grand touring supercar Lamborghini
4/ 5
Oleh

Berlangganan

Suka dengan artikel di atas? Silakan berlangganan gratis via email

Berikan Pendapat Anda!!!

Ada yang salah dengan artikel diatas? Atau anda punya opini sendiri? Atau mungkin ada pertanyaan yang mengganjal dalam pikiran anda? Berikanlah sebutir kata dan komentar. Karena ilmu itu harus digali dan di bagi kepada sesama. Oleh karena itu utarakan semua yang ada dibenak anda. Jangan hanya diam dan terpaku.

Caution!!!
1. Sampaikan Komentar anda sekarang!!! Mumpung saya lagi ada waktu nge-reply ^_^

2. Komentar berbau SPAM tidak akan kami tampilkan. Jadi jangan heran kalau komentar anda tidak tampil setelah di submit ^_^